D-Link DCS-8100LH merupakan jawaban D-Link untuk menyediakan kamera CCTV berbasis internet yang sesuai kebutuhan masa kini. DIlengkapi dengan perekaman Cloud dan fungsi Home Automation seperti Google Assitant, kamera ini memiliki banyak fitur penting yang menjadi pondasi konsep Smart Home di masa yang akan datang.
Arlo Baby berusaha menjawab tantangan itu dengan memberikan produk baby monitor yang didukung berbagai fitur pintar untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan buah hati. Apa saja fitur yang ditawarkan dan bagaimana pengalaman menggunakan kamera Arlo Baby? Simak ulasan berikut.
D-Link DCS-2630L menawarkan kemudahan mengawasi ruangan dengan cakupan gambar seluas 180 derajat dan kualitas gambar HD beresolusi 1920 x 1080p. Selain itu, sistem sensor gerak dan sensor suara cukup canggih untuk membantu Sahabat tetap update dalam mengawasi aset. Simak ulasan lengkap redaksi KKC_ID tentang kamera ini melalui artikel berikut.
KKC_ID mendapatkan kesempatan untuk melakukan pengujian terhadap kamera D-Link DCS-936L HD WiFi Camera yang memiliki desain yang ringkas dan performa perekaman suara yang jernih. Seperti apa gadget ini bisa membantu Sahabat mengamankan rumah? Simak ulasannya.
YI Dome Camera sendiri merupakan model pertama dari lini kamera PTZ 360 yang ditawarkan Xiaoyi. Meskipun demikian, spesifikasi yang ditawarkan tergolong tinggi dan cukup untuk membantu Sahabat mengamankan aset yang dimiliki.
Netgear Arlo Pro merupakan kamera CCTV berbasis internet yang memiliki fitur wireless dan bisa beroperasi di dalam dan di luar ruangan. Simak ulasan lengkap redaksi KKC_ID tentang kamera ini melalui artikel berikut.
Stop kontak "pintar" D-Link DSP-W215 Wi-Fi Smart Plug bukan sekedar menghadirkan kepraktisan mengontrol peralatan rumah dari jarak jauh. Fitur manajemen penggunaan daya listri pada alat ini dapat membantu mengefisienkan penggunaan listrik dengan aman.